Sepeda Motor Bebek Injeksi Kencang dan Irit Jupiter Z1

Ditulis oleh : alhudasindangreret on Sabtu, 29 September 2012

Sepeda Motor Bebek Injeksi Kencang dan Irit Jupiter Z1 merupakan produk paling mutakhir dari Yamaha motor indonesia. Sepeda motor merupakan kendaraan bermotor yang banyak peminatnya khususya masyarakat Indonesia, sepeda motor merupakan alat transportasi yang efesien dan ekonomis. Yamaha merupakan salah satu produsen besar sepeda motor telah berhasil membuat sebuah terobosan, sepeda motor yang berteknologi canggih, yaitu sepeda motor bebek dengan system  injeksi yang  inovatif  yaitu All New Jupiter Z1. Sepeda motor Jupiter Z1 merupakan era baru dalam pemakaian bahan bakarnya yang lebih irit dengan sistem injeksi dibandingkan dengan generasi sebelum-sebelumnya, performa mesin yang lebih meningkat sehingga sanggup bikin Jupiter Z1 lebih joss/ bertenaga, sanggup menembus angin dengan kencang dan berkecepatan tinggi. Teknologinya mengadopsi teknologi motor  balap YZ Crankshaft, Low Friction Technology juga Forged Piston. Kelebihan dari YZ Crankshaft Technology yaitu dalam peningkatan akselerasi dan torsi. Sedangkan dalam hal memperkecil hambatan tenaga disebabkan gesekan akibatnya perputaran mesin juga tenaga mesin akan bekerja lebih optimal dimiliki oleh teknologi Low Friction Technologi. Sedangkan daya tahan tinggi dan mampu menyalurkan kekuatan mesin yang besar sehingga motor lebih gampang melakukan akselerasi merupakan aplikasi dari teknologi Forged Piston. Setelah dirasakan dengan mengendarai sepeda motor Jupiter Z1 penuh kejutan, kecepatan yang stabil, peformance optimal, gampang dalam bermanuver, pokone dijamin uenak tenan mengendarai Jupiter Z1.


Sepeda Motor bebek injeksi kencang dan irit Jupiter Z1 mempunyai desain yang sungguh cantik dan menarik, teknologi yang berbau canggih dan mempunyai tampilan masa depan ini begitu sangat menjanjikan, alhasil Jupiter Z1 menjadi pilihan kita yang pattut kita perhitungkan.Sepeda motor injeksi Yamaha, Jupiter Z1 memiliki desain yang sungguh memikat perhatian konsumen. Rupa-rupa model dan corak yang  indah menghiasi tampilan dari bentuk keseluruhan motor irit ini. Dengan tema gold metal dragon heart (naga emas dari emas yang tengah mencakar), desain ini ibarat sebuah robot naga yang hidup dengan bantuan teknologi FI yang futuristik. Desain yang begitu indah ini sangat menambah tingkat kepercayaan diri sang pengendara motor injeksi irit ini.

Add Logo Yamaha SEO 
Competition
Oh mari kita lihat soal tampilannya,  Sepeda Motor bebek injeksi kencang dan irit Jupiter Z1 ini tersedia dalam dua gen varian yaitu CW (cast wheel) dengan tampilan sporty dari velg racingnya, ada lima warna untuk varian ini, hero bike yang warna putih memiliki beberapa perbedaan tersendiri disebabkan dikombinasikan dengan 3 warna yaitu putih sebagai warna dasar yang dikombinasikan dengan merah dan hitam, sementara empat warna lainnya adalah hijau-hitam, biru-hitam, merah-hitam dan hitam-hitam. Sedangkan untuk varian SW (spoke wheel) menggunakan velg jari-jari, adapun warna yang tersedia adalah hitam kombinasi hitam dan merah dengan kombinasi hitam.
Add Image Yamaha SEO 
Competition

Sedangkan speknya kita lihat sebagai berikut :
Tipe Mesin                  : 4 langkah, 2 valve SOCH, Pendingin Udara.
Posisi cylinder             : single cylinder / Horizontal.
Kapasitas Oli Mesin    : Total: 1 Liter / Penggantian periodik: 0.8 Liter
Diameter x Stroke       : 50.0 mm X 57.9 mm
Volume cylinder           : 113.7 cc.
Sistem Lubrikasi          : Wet/basah
Sistem bahan bakar     : Fuel Injection YMJET Fi
Tipe clutch                   : Wet, centrifugal clutch, Multiplat.
Tipe Transmisi              : Rotary, 4-Kecepatan
Starter System             : Electric Starter and Kick Starter
Sistem Transmisi          : N-1-2-3-4-N
Rasio Kompresi           : 9.3: 1.
Starting                        : Electric and Manual Kick starter
Max. Power                 : 10.06 PS (7.4 kW) @7750 rpm
Battery                         : YTZ4V / GTZ4V (MF Battery 3Ah)
Max. Torque                : 9.9 Nm (1.01 kgf.m) @6500 rpm
Ignition                        : TCI (Transistor Control Ignition)
Add Image Yamaha SEO 
Competition
Apabila kita memeperhatikan dari spesifikasi mesin terlihat  jelas bahwa SepedaMotor bebek injeksi kencang dan irit Jupiter Z1 besutan dari Yamaha ini mengkhususkan menyasar pasar kaum muda yang dinamis, menyukai kecepatan, pemicu adrenalin kaum muda. Varian dari Jupiter Z1 ini jika dilihat dari performa mesinnya akan tampak bertambah 20%, hal ini merupakan perubahan sangat signifikan dari model pendahulunya. Yamaha mengklaim untuk urusan kenyamanan berkendaraan menyatakan mengendarai Jupiter Z1 sama dengan mengendarai atau merasakan premium riding feeling, dengan kata lain mengendarai Jupiter Z1 penuh dengan sensasi kenyamanan berkendara yang ekslusif.

Setelah menyimak pemberitahuan dari http://www.yamaha-motor.co.id, Sepeda Motor bebek injeksi kencang dan irit Jupiter Z1 mempunyai harga on the road untuk varian Jupiter Z1 SW adalah 14,3 juta rupiah sedangkan varian CW dibanderol seharga 15,1 juta rupiah, sobat-sobat harga ini berlaku untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya dan sewaktu-waktu harga tersebut bisa berubah. Bagi penggila motor ikuti terus perkembangan dan update terbaru untuk berita Sepeda motor bebek kencang dan irit Jupiter Z1 ini. Sedikit nyundul sobat jika sobat semua ingin menjual atau membeli mobil silahkan di klik aja link dibawah ini Jual Beli Berbagai macam mobil di Bandung.

Wassalam….


{ 15 komentar... read them below or add one }

julie mengatakan...

yang biru kelihatannya tuh dinamis gan yang merah garang

dutapraja.blogspot.com mengatakan...

yang putih keren tuh gan..

dutapraja.blogspot.com

Agriculturproduct mengatakan...

wahhh.model baru ya ini gan.?

Jupiter Z1 mengatakan...

ia mas...

Motor Bebek Injeksi mengatakan...

Informasinya menarik mas bro. Saya suka list spesifikasi Z1. Selain itu, motor injeksi memang cocok untuk zaman sekarang.. pikir - pikir buat hemat BBM lah.. Salam kenal. semoga sukses.

roby mengatakan...

salam kenal sob,, semoga sukses yah kontesnya

Sepeda Motor Bebek Injeksi Kencang dan Irit Jupiter Z1 mengatakan...

Wah Semakin Hebat ya teknologi yang diterapkan Yamaha pada Sepeda Motor Bebek Injeksi Kencang dan Irit Yamaha Jupiter Z1

Jupiter Z1 mengatakan...

aduh makasih semuanya udah berkunjung ke blog saya yg butut ini..sukses semuanya..sukses bloger indonesia...

Yamaha Jupiter Z1 mengatakan...

pertarungan semakin ketat tinggal beberpa hari lg niih...

Ucup mengatakan...

Keren gan pertarungan SEO yang sangat sengit, kadang diatas kadang dibawah. Tapi emang sebenernya Sepeda Motor Bebek Injeksi Kencang dan Irit Jupiter Z1 itu keren banget gan :D

Semoga menang kontes SEOnya gan

manfaat mengatakan...

wiuh keren nich bro...tampilannya

kenapa sama mengatakan...

semangat gan ,,sukses buat agan ,, terima kasih infonya

Rumah Dijual mengatakan...

nice article. kebetulan saya juga pengguna motor jupiter z. salam yamaha :D

Panduan Komputer mengatakan...

Semoga Sukses, untuk artikel Kontes SEO lainnya gan

Mengatasi jerawat akibat salah kosmetik mengatakan...

keren nih buat pecinta seni haha

Posting Komentar